Di bawah ini, ada cara–cara untuk mengakhiri sebuah pelajaran agar peserta didik mengingat apa yang telah dipelajarinya. Dapat pilih salah satu atau beberapa:
1. Peninjauan: mengikhtisarkan materi yang telah dipelajari. Setelah pembelajaran berakhir, dengan kegiatan post tes, guru atau peserta didik membuat kesimpulan hasil belajarnya.
2. Ungkapan perasaan terakhir: dengan menyampaikan pikiran, perasaan dan persoalan yang dihadapi peserta didik pada akhir pelajaran.3. Perencanaan masa mendatang: dengan menentukan bagaimana peserta didik akan melanjutkan belajarnya setelah pelajaran berakhir.
4. Penilaian diri: dengan mengevaluasi perubahan-perubahan, pengetahuan, ketrampilan atau sikap.
Sumber : PGRI Jawa Timur
0 komentar:
Posting Komentar